Prosedur Pertolongan Pertama

0 komentar

Prosedur Pertolongan Pertama
1. Periksa keselamatan penolong, korban, dan lingkungan, apakah aman?
2. Mekanisme kejadian?
3. Berapa jumlah korban?
4. Ada bahaya susulan?
5. Ada saksi?
6. Jenis kasus? Trauma/medis?
7. Gunakan APD (alat pelindung diri?
8. Pengenalan diri… nama… asal… minta izin… hubungi 118 atau rumah sakit terdekat
9. Ada pendarahan hebat? (periksa seluruh tubuh secara cepat)